Mengenal 9 Wali Songo di Pulau Jawa: Nama Asli, Cara Dakwah dan Asal Usulnya

Mengenal 9 Wali Songo di Pulau Jawa: Nama Asli, Cara Dakwah dan Asal Usulnya

9 tokoh Wali Songo di Tanah Jawa yang menyebarkan ajaran Islam dengan cara dakwah unik.-Nu Online-

Sebutan 'Kudus' ini diciptakan karena ia memilih daerah Kudus sebagai tempat dakwah terlamanya. Maka dari itu, beliau dipercaya untuk mengendalikan pemerintahan di daerah Kdus sampai menjadi bupati sekaligus pemimpin agama.

Sunan Kudus juga dijuluki dengan Wali al-ilmi karena sangat menguasai banyak ilmu agama, termasuk fikih, tafsir, tauhid, hadis dan logika.

Karena rasa toleransi antar agamanya tinggi sehingga cara dakwahnya juga dengan mendekatkan agama Hindu Budha ke Islam.

Pada tahun 1550 M, Sunan Kudus wafat dan dimakamkan di Kompleks Masjid Menara Kudus.

BACA JUGA:Nama Masjid At-Tin Terinspirasi Salah Satu Surah Ke-95 dalam Al-Quran, Menggambarkan Sifat dan Fungsi Utamanya

BACA JUGA:Melihat Keindahan Masjid Tjia Khang Hoo Berornamen Khas Tiongkok di Jakarta

8. Sunan Muria

Raden Umar Said atau dikenal dengan Sunan Muria adalah anak dari Sunan Kalijaga dan Dewi Saroh.

Nama 'Muria' sendiri diperkirakan oleh masyarakat Kota Kudus asalnya dari Gunung Muria.

Sunan Muria melakukan dakwahnya di Bukit Muria dengan mengikuti cara sang ayah, yaitu menggunakan kesenian.

Selain itu, beliau juga mengajarkan bagaimana cara jual beli, bercocok tanam hingga melaut ke rakyat Jelata.

Dalam sejarahnya, tak diketahui kapan tahun meninggalnya. Namun, diperkirakan Sunan Muria wafat di abad ke-16 dan dimakamkan di Bukit Muria, Kudus.

BACA JUGA:7 Negara dengan Jumlah Masjid Terbanyak di Dunia, Nomor 2 Gak Disangka!

BACA JUGA:Mengenal Fiqih Qurban Lengkap Hukum dan Syaratnya, Umat Islam Wajib Tahu!

9. Sunan Gunung Jati

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads