Sejarah dan Pedoman Hari Kebangkitan Nasional 20 Mei 2024, Kenang Perjuangan Pemuda RI
Hari Kebangkitan Nasional diperingati setiap tanggal 20 Mei.-Pinterest-
Di sana mereka bisa bertukar ide dan pemikiran untuk memajukan masyarakat pribumi.
Di masa sekarang, semangat Hari Kebangkitan Nasional tentunya masih tetap relevan dengan kondisi bangsa saat ini.
Mari kita jadikan Peringatan Hari Kebangkitan Nasional sebagai momentum untuk bangkit bersama dari berbagai tantangan yang dihadapi bangsa Indonesia belakangan ini.
Tak lupa juga di momen Hari Kebangkitan Nasional ini kita menundukkan kepala sejenak untuk mengenang jasa perjuangan para tokoh bangsa di masa lampau dalam memperjuangkan kemerdekaan bangsa Indonesia.
Tanpa mereka saat ini kita tidak akan merasakan manisnya kebebasan dan kemerdekaan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: kemendikbudristek