KEREN! Google Rilis Fitbit Ace LTE Smartwatch Khusus Anak, Ada Game Menarik Bikin Produktif
Fitbit Ace LTE smartwatch yang dirancang khusus untuk anak-anak.-Fitbit-
Data lokasi tersebut akan dihapus setelah 24 jam dan aktivitas akan dihapus setelah 35 hari.
Harga Smartwatch Fitbit Ace LTE
Perlu diketahui, pengguna perlu menambahkan layanan Fitbit Ace Pass untuk mengakses konektivitas LTE, Fitbit Arcade, hingga pembaruan untuk bermain game.
Untuk itu Fitbit Ace Pass bisa didapatkan pengguna dengan harga jual seharga 9,99 dollar AS atau sekitar Rp162.390/bulan.
BACA JUGA:Infinix GT 20 Pro Resmi Meluncur, Intip Spesifikasi Performa Buasnya!
BACA JUGA:HP iQOO Z9 dan iQOO Z9x Resmi Hadir di Pasar Indonesia, Cek Perbedaan Spesifikasi hingga Harganya
Pengguna juga bisa membelinya dengan harga 119,99 dollar AS atau sekitar Rp1.9 juta/tahunnya.
Sementara itu, smartwatch Fitbit Ace LTE dijual secara eksklusif di Google Store atau Amazon dengan harga 229.95 dollar AS atau sekitar Rp3,7 juta.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: