Ramai TikTok Shop dan Tokopedia PHK Massal Karyawan Usai Merger, Apa Solusinya?

Ramai TikTok Shop dan Tokopedia PHK Massal Karyawan Usai Merger, Apa Solusinya?

Ratusan Karyawan Tokopedia TikTok Shop Kena PHK, Segini Besaran Pesangon yang Bakal Diterima-Istimewa-

Heru juga menilai bahwa PHK yang terjadi di Tokopedia bukan karena fenomena tech winter. 

BACA JUGA:Pelanggaran! Beras SPHP Dijual di Shoppe hingga Tokopedia dengan Harga Tinggi, Polisi Buru Para Penjual Nakal!

Walaupun begitu, menurut Direktur Jenderal Pembinaan Hubungan Industrial dan Jaminan Sosial Tenaga Kerja Kemenaker Indah Anggoro Putri, PHK ini bukanlah awal dari perselisihan pekerja dan perusahaan.

Menurutnya, salah satu alasan implementasi PHK adalah penutupan perusahaan.

"Lebih baik perusahaan tutup dan bayar semua hak pekerja daripada dipaksakan jalan tapi tidak bisa bayar hak pekerja. Namun sejauh ini belum ada laporan rencana PHK dari TikTok yang kami terima," ujar Indah dalam keterangannya pada Kamis 13 Juni 2024 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads