5 Rekomendasi Berburu Oleh-Oleh di PRJ 2024, Harga di Bawah Rp50 Ribuan

5 Rekomendasi Berburu Oleh-Oleh di PRJ 2024, Harga di Bawah Rp50 Ribuan

Salah satu booth makanan di PRJ--Sabrina Hutajulu

JAKARTA, DISWAY.ID - Bagi Anda yang masih masih bingung memilih oleh-oleh dari Jakarta Fair Kemayoran 2024, jangan khawatir mari merapat.

Berikut ini oleh-oleh yang bisa jadi referensi Anda dalam membeli buah tangan. 

Apa saja?

BACA JUGA:Banyak yang Penasaran, Yamaha NMAX Turbo Jadi Pusat Perhatian di PRJ 2024

Oleh Oleh PRJ 2024

1. Bakpia Pathok 25

Siapa yang tidak kenal dengan oleh-oleh khas Yogyakarta ini. Kue yang berbentuk bulat pipih, terbuat dari campuran kacang hijau dan gula, sangat familiar di kalanagan masyarakat. 

Tidak perlu repot-repot pergi ke Yogyakarta hanya untuk sekedar membeli Bakpia, karena di Jakarta Fair terdapat booth Bakpia Pathok 25 yang terletak di selasar Hall B Open Space. Harga mulai Rp33 ribuan saja.

BACA JUGA:5 Jajanan Viral yang Wajib Coba Jika Berkunjung ke PRJ, Mulai Rp 10 Ribu Bisa Makan Sepuasnya

2. American Donat

American Donat merupakan salah satu pelaku UMKM yang tidak pernah absen selama gelaran Jakarta Fair tiap tahunnya. Sering dicari banyak orang, karena American Donat hanya berjualan setahun satu kali, khususnya di Jakarta Fair saja.

Tersedia variant messes coklat, kacang, keju, gula halus, dan masih banyak lagi. Harga donat satu buahnya dibanderol dengan 13rban sedangkan wafflenya Rp15 ribu saja.

Silahkan kunjungi booth Amerikan Donat yang terdapat di selasar Hall B Open Space.

BACA JUGA:Diskon Sepeda Hingga 70 Persen di PRJ

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads