5 Manfaat Konsumsi Air Putih Hangat untuk Kesehatan Jantung, Bantu Lancarkan Sirkulasi Darah!

5 Manfaat Konsumsi Air Putih Hangat untuk Kesehatan Jantung, Bantu Lancarkan Sirkulasi Darah!

Ilustrasi minum air murni--Canva

Hal itu pun menjadi salah satu dampak untuk kesehatan jantung, karena yang kita ketahui jika stres dan kecemasan dengan jangka panjang bisa tingkatkan risiko mengalami penyakit jantung.

5. Membantu Mengurangi Kolesterol

Bantu untuk mengurangi kolesterol jadi salah satu manfaat untuk minum air putih hangat untuk jantung.

Karena, minum air sebelum makan itu akan buat seseorang mengonsumsi makanan menjadi lebih sedikit dan tak ingin memilih hidangan dengan tingkat kolesterol yang tinggi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: