Viral Makan Daging Kucing untuk Pengobatan Diabetes, Ini Penjelasan Profesor UI

Viral Makan Daging Kucing untuk Pengobatan Diabetes, Ini Penjelasan Profesor UI

Ahli Spesialis Penyakit Dalam yang juga Dekan FKUI Prof. Dr. dr. Ari Fahrial Syam, Sp.PD-KGEH --Istimewa

"Jadi bahwa yang bersangkutan itu harus mengontrol berat badannya. Tentu juga harus mengurangi konsumsi yang mengandung gula," tambahnya.

BACA JUGA:Angka Diabetes Tipe 2 Semakin Meningkat! Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya

Kemudian berolahraga secara teratur dan istirahat cukup.

"Harus memperhatikan jumlah asupan kalori yang dikonsumsi."

Upaya terakhir adalah konsumsi obat-obatan. Terdapat dua jenis obat diabetes, yakni untuk meningkatkan resistensi insulin dan meningkatkan produksi insulin.

"Obat-obatan yang memang di satu sisi bekerja untuk meningkatkan resistensi insulin sehingga kemampuan insulin meningkat untuk menyerap glukosa. Atau juga obat-obatan untuk memproduksi insulin,” ucapnya.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads