Bangga Berbatik, Intip Produksi Batik Custom dengan Sentuhan Kain Santung

Bangga Berbatik, Intip Produksi Batik Custom dengan Sentuhan Kain Santung

Proses produksi batik kain santung Juragan 99 Garment --Istimewa

BACA JUGA:Begini Cara Vespa Lestarikan Budaya Batik di Hari Batik Nasional

Hal inilah yang dijadikan peluang oleh J99 Corp. melalui layanan batik printing di Juragan 99 Garment. Masyarakat bisa bertanya dan berkonsultasi mengenai kebutuhan batik kepada tim Juragan 99 Garment di nomor telepon 0812-4133-3244 atau email [email protected].

“Batik yang secara historis digunakan oleh kalangan bangsawan atau keluarga kerajaan, kini sudah mengalami pergeseran yang signifikan. Oleh karena itu, Juragan 99 Garment berkomitmen untuk terus mendukung kemajuan industri batik tanah air.  Harapannya, Juragan 99 Garment bisa mendorong semakin banyak orang Indonesia untuk semakin bangga berbatik,” tutup Ganesya.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads