Jaringan Relawan Advokat Patriot Dukung Pasangan RISOL di Pilkada Bekasi 2024
Jaringan Relawan Advokat Patriot Dukung Pasangan RISOL di Pilkada Bekasi 2024-Disway/Dimas Rafi-
Selanjutnya Iqbal menegaskan, meski pihaknya telah memberikan dukungan penuh terhadap Heri-Sholihin, namun ia memastikan tetap mengawal seluruh kebijakan apabila paslon nomor 01 menang dalam Pilkada Kota Bekasi.
Ia bahkan menyatakan secara terbuka akan berada di pihak masyarakat untuk melawan Heri-Sholihin, apabila ada kebijakan yang merugikan masyarakat.
"Peran mereka akan kami awasi agar benar-benar tidak ada indikasi-indikasi kerugian untuk masyarakat, bahkan kami melakukan kontrak politik, apabila ada terjadi penyimpangan, maka kami akan melakukan edukasi ke masyarakat untuk melawan kebijakan-kebijakan yang salah itu," tutupnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: