Biar Makin Kece, Ini Tips Selfie Pakai Redmi 14C

Biar Makin Kece, Ini Tips Selfie Pakai Redmi 14C

Biar Makin Kece, Ini Tips Selfie Pakai Redmi 14C-Redmi-

Jangan buru-buru!

Berbeda dengan menangkap momen yang sedang lewat dari kamera belakang, selfie sering kali dilakukan dengan obyek utama wajah kita sendiri. 

Maka dari itu, dengan waktu dan gaya yang semua dalam kendali, ada baiknya untuk tidak tergesa-gesa, supaya hasil foto lebih maksimal serta minim blur.

Hadir dengan Layar Besar, Desain Keren, Redmi 14C bisa menjadi pilihan yang menarik. 

Layar berukuran 6,88" yang imersif dan refresh rate hingga 120 Hz, memberikan pengalaman visual yang lebih sinematik. 

Ditenagai oleh prosesor MediaTek Helio G81-Ultra dan RAM hingga 16 GB dengan fitur Ekstensi memori, smartphone ini menawarkan kinerja yang andal. 

BACA JUGA:Gak Sabar! Xiaomi Redmi Note 13 Segera Hadir di Indonesia, Kapan?

BACA JUGA:Simak Cara Update Settingan Xiaomi HyperOS di Redmi Note 12, Ini Keunggulannya

Baterai 5.160 mAh mendukung pengisian daya cepat 18W, memastikan daya tahan yang optimal. 

Kamera utama 50 MP dan kamera depan 13 MP dengan mode malam serta algoritme kecantikan terbaru menghasilkan foto berkualitas tinggi. 

Desainnya ultratipis, elegan, dan terinspirasi dari keindahan alam, dengan bodi bertekstur matte yang premium.

Tersedia dalam tiga warna atraktif yakni Midnight Black, Dreamy Purple, dan Starry Blue, harga Redmi 14C tentu dibanderol sangat terjangkau, meski membawa setup kamera unggulan di kelasnya. 

Varian memori 6GB+128GB dibanderol Rp1,499,000, sementara untuk opsi 8GB+256GB dibanderol Rp1,799,000.

BACA JUGA:Harga Redmi 13C Memang Cuma Rp1 Jutaan, Tapi Punya Spesifikasi Oke Nih

BACA JUGA:Bocoran Rilis dan Harga Xiaomi Redmi Note 13, Note 13 Pro dan Note 13 Pro Plus di Indonesia?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads