Harga Tiket Kereta Api Ekonomi Premium Jelang Libur Natal 2024

Harga Tiket Kereta Api Ekonomi Premium Jelang Libur Natal 2024

5 Daftar Kereta Api Jarak Jauh Terlaris Januari-September 2024.-Ridho Nasser-tiket-kereta.com

JAKARTA, DISWAY.ID -- Menjelang libur Natal 2024, sebagian masyarakat Indonesia akan memanfaatkan momen tersebut untuk kembali ke kampung halaman dengan moda trasportasi Kereta Api (KA).

Kereta Api menjadi pilihan yang tepat bagi mereka yang berpergian jarak jauh menjelang libur panjang Natal.

Mengingat Kereta Api Ekonomi Premium saat ini sudah memiliki kursi yang sangat nyama untuk penumpang.

BACA JUGA:5 Cara Dapat Promo Tiket Kereta dan Pesawat Murah untuk Libur Nataru 2024/2025

BACA JUGA:28 Daftar Kereta Api Subsidi 2024 Lengkap Rute untuk Liburan Nataru 2025, Jangan sampai Salah!

Kursi KA Ekonomi Premium dilengkapi dengan sandaran kepala dan tangan yang serupa dengan kursi KA Eksekutif.

Sehingga kini banyak masyarakat yang lebih memilih transportasi kereta api untuk berpergian ke luar kota.

Tiket Kereta Api Libur Natal Diserbu Masyarakat

Menjelang Natal, tiket kereta api tujuan favorit seperti Malang dan Surabaya diserbu masyarakat.

Bahkan keberangkatan kereta wilayah DAOP VIII Surabaya 48.690 tiket sudah ludes terjual.

Namun tak perlu khawatir, saat ini DAOP VIIII Surabaya masih mengoperasikan 46 kereta api jarak jauh reguler.

Kemudian ketera tambahan akan diperasikan jika antusias penumpang semakin meningkat jelang Natal dan Tahun Baru.

BACA JUGA:Cara Memesan Tiket Kereta Api Secara Online 2024 Lewat HP, Persiapan Libur Nataru 2025

Harga Tiket Kereta Api Ekonomi Premium Jelang Libur Natal 2024

Melansir dari Access by KAI, berikut harga tiket Kereta Api Ekonomi Premium jelang libur Natal keberangkatan Pasar Senen Jakarta ke empat kota populer Indonesia seperti Yogyakarta, Solo, Semarang, dan Surabaya.

Jakarta - Surabaya

  • KA Jayabaya
    • Pasar Senen - Surabaya Gubeng: Rp480.000/pck
    • Pasar Senen - Surabaya Pasar Turi: Rp480.000/pck
  • KA Jayakarta
    • Pasar Senen - Surabaya Gubeng: Rp360.000/pck
  • KA Blambang Ekspress
    • Pasar Senen - Surabaya Gubeng: Rp405.000/pck
  • KA Dharmawangsa
    • Pasar Senen -Surabaya Pasar Turi: Rp360.000/pck
  • KA Kertajaya
    • Pasar Senen -Surabaya Pasar Turi: Rp310.000/pck

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads