Sidang Etik AKBP Fajar Widyadharma Digelar Senin Besok

Sidang Etik AKBP Fajar Widyadharma Digelar Senin Besok

Sidang Etik AKBP Fajar Widyadharma Digelar Senin Besok-dok Disway-

Mantan Kapolres Sumba Timur itu diduga melakukan kekerasan kepada empat korban. Tiga diantaranya anak dibawah umur.

Diketahui Nama AKBP Fajar Widyadharma Lukman ada dalam Surat Telegram rotasi dan mutasi jabatan Polri.

BACA JUGA:Terkuak Fakta Terbaru Dugaan Kekerasan Seksual Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar

BACA JUGA:Ditangkap dalam Kasus Kekerasan Seksual, Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar: Saya Sayang Indonesia

Dimana, namanya ada dalam surat bernomorkan ST/489/III/KEP./2025.

Disana tertulis, AKBP Fajar yang sebelumnya menjabat Kapolres Ngada, kini menjabat sebagai Pamen Yanma Polri.

Posisinya secara resmi akan diemban oleh Andrey Valentino yang sebelumnya menjabat Kapolres Nagekeo.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads