Heboh Rekening Masyarakat Mendadak Diblokir, PPATK Angkat Bicara
Kepala PPATK Ivan Yustiavandana mengatakan jika pihaknya memblokir rekening bank yang sudah lama tidak aktif dengan tidak adanya transaksi seperti penarikan, penyetoran, maupun transfer dalam jangka waktu tertentu.-dok disway-
BACA JUGA:5 Taman 24 Jam Dipasang CCTV Canggih, Pramono Agar Tak Digunakan sebagai Tempat Mesum
Sebagai informasi, sejumlah warganet di aplikasi X mengeluhkan rekeningnya diblokir tanpa pemberitahuan apapun dan mempertanyakan alasannya karena menggangu aktivitas transaksi.
"Rekening Bank Jago di blokir sama Bank Jago atas perintah PPATK. Di blok hari minggu, kantor PPATK hari libur gak buka. Kirim email, inbox PPATK nya full... Hari minggu manusia juga masih transaksi kali... @jadijago @PPATK," tulis pemilik akun @ad*****.
Ada kebijakan baru dari @PPATK per 14/05/2025 tanpa tedeng aling-aling, halo2 email aja gak ada, tiba-tiba rekening BCA di-blokir tuh lucu bgt. Lo kan bukan bank di mainan monopoli kan? @HaloBCA Kok kaya main-main?" tulis pemilik akun @tra*****.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: