Waspada Penyakit Gagal Ginjal Kronis: Gejala, Pengobatan, dan Kapan Harus Cuci Darah
Jika Anda mulai mengalami gejala penyakit ginjal stadium lanjut, hubungi penyedia layanan kesehatan Anda. Perhatian yang cepat dapat menunda perkembangan menjadi gagal ginjal. --iStockphoto
2. Obat-obatan untuk mengontrol tekanan darah dan kolesterol
3. Kontrol ketat terhadap penyakit penyerta seperti diabetes
4. Dialisis atau transplantasi ginjal, untuk kasus yang sudah sangat parah
Selain itu, pasien PGK juga dianjurkan melakukan kontrol rutin guna memantau progres penyakit dan menyesuaikan pengobatan.
BACA JUGA:Selamat! Rizky Ridho Resmi Menikah dengan Sendy Aulia, Thom Haye Turut Berbahagia
Risiko Lain yang Mengintai: Penyakit Jantung
Perlu diketahui bahwa PGK, meskipun ringan, tetap meningkatkan risiko penyakit kardiovaskular seperti serangan jantung dan stroke.
Oleh karena itu, menjaga kesehatan jantung menjadi bagian penting dalam manajemen penyakit ginjal.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: