Cek Sepeda Motor Habis Jalan Jauh, Pastikan Perlengkapan Pribadi Tak Kelewatan

Cek Sepeda Motor Habis Jalan Jauh, Pastikan Perlengkapan Pribadi Tak Kelewatan

Tidak hanya melakukan persiapan sebelum berangkat, namun juga harus melakukan cek sepeda motor habis jalan jauh dan pastikan perlengkapan pribadi tak kelewatan.-sis-

Terakhir, hal yang tidak kalah penting adalah pemeriksaan kondisi ban dengan cara mengecek tekanan ban dan memperhatikan tampilan ban apakah sobek, berlubang dan aus atau gundul.

Selain itu, jangan lupa juga untuk menjaga kebersihan sepeda motor

Setelah digunakan berkendara dalam waktu dan jarak yang cukup jauh, pastikan sepeda motor bebas dari kotoran seperti debu, tanah, noda, maupun minyak yang menempel di bodi kendaraan.

Apabila hal ini dibiarkan dan tidak dicuci atau dibersihkan dengan benar, kotoran tersebut dapat meninggalkan kerak dan mempengaruhi kinerja dan tampilan sepeda motor. 

BACA JUGA:Sabreena Dressler, Pemain Timnas Sepakbola Putri Indonesia Bergabung Dengan Klub Australia

Hariadi menambahkan, selain pemeriksaan dan perawatan kendaraan, jangan lupa juga untuk merawat riding gear yang telah digunakan. 

Setelah menggunakan sepeda motor untuk berpergian dengan jarak yang cukup jauh, kita sering lupa melakukan perawatan perlengkapan keselamatan seperti riding gear agar senantiasa aman dan nyaman ketika digunakan kembali. 

BACA JUGA:Belasan Komputer UPTD Digondol Maling Belum Ada Titik Terang, Polres Metro Bekasi Ungkap Kendalanya

Helm, jaket, sarung tangan, sepatu maupun jas hujan yang telah digunakan juga memerlukan perhatian khusus terutama dari segi kebersihannya. 

“Riding gear tersebut sangat bermanfaat untuk melindungi diri dari risiko buruk yang mungkin terjadi di jalanan,” tutup Hariadi.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads