Air Sungai Citarum Mendadak Berwarna Merah Seperti Darah, Kondisinya Kini Memprihantinkan

Air Sungai Citarum Mendadak Berwarna Merah Seperti Darah, Kondisinya Kini Memprihantinkan

Air Sungai Citarum Mendadak Berwarna Merah Seperti Darah, Kondisinya Memprihantinkan?--Instagram/@infobdgbaratcimahi

Warga juga meminta kondisi perubahan warna Sungai CItarum ini menjadi perhatian pemerintah.

"Airnya terindikasi (pembuangan) limbah," ujar perekam video.

Terkait unggahan tersebut, warganet berikan komentar beragam di media sosial.

BACA JUGA:Yamaha bLU cRU School and Riding Experience Sentul, Pacu Adrenalin Ala Komunitas Bersama Pembalap Nasional

"Sidak atuh pabrik nu teu bertanggung jawab teh," @rainnovaa

"Tengarotak eta nu sok micen limbah kmna wae" @henhen_cdc_88

"Paberik tekstil moal salah nu kieu mah ga bijak klo harus ditumpahkan ke sungai" @heri_salatun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads