8 Tahun Jadi Presiden, Jokowi Disebut Tak Mampu Kurangi Impor, Rizal Ramli: Ngaca Mbok Ngaca!
Rizal Ramli Minta Jokowi 'Ngaca' Soal Produk Impor---Maritim.go.id
"Sekali lagi saya ingin menyampaikan, betapa situasi saat ini sangat sulit dan itu dialami oleh semua negara,” ucap Jokowi saat mengawali pidatonya.
Kok bisa dan tega ya pidato kayak begitu ? Mas @jokowi situ kan 8 tahun Presiden dan Kepala Pemerintahan,, kok impor ndak bisa dikurangi ? Ngaca mbok ngaca ????
Kopas: Belanja Produk Impor Dari Pajak Rakyat, Jokowi: Bodoh Sekali Kita! https://t.co/6d7oxmFxnN — Dr. Rizal Ramli (@RamliRizal) June 14, 2022
Oleh sebab itu Jokowi meminta semua pihak memiliki kepekaan keadaan. “Kita tahu ketidakpastian global, setiap hari berubah-ubah, semua negara melakukan pemulihan. Tapi muncul perang Ukraina-Rusia,” tuturnya.
"Situasi global benar-benar tidak menentu. Inilah yang semua harus memiliki perasaan yang sama. Hari ini keadaan tidak gampang, ada 2 urusan yang cukup pelik. Pertama energi dan kedua pangan,” imbuh Jokowi.
Bensin, kata mantan Gubernur DKI Jakarta itu, kenaikannya sangat tingi. “Singapura Rp 32 ribu, Jerman 31 ribu, Thailand Rp 20 ribu. Di Indonesia, Pertalite harganya Rp7.650, Pertamax Rp 12.500, yang lain sudah jauh sekali. Kenapa harganya terus kita tahan. Lalu sampi kapan kita tahan. Semua dilakukan untuk menahan laju infalsi,” jelasnya.
BACA JUGA:Indonesia Lolos ke Piala Asia 2023! PSSI: Terima Kasih Atas Kerja Kerasmu, Penggawa Garuda
BACA JUGA:Catat! Detergen Akan Dikenakan Cukai Bikin Harga Ikutan Naik, Kemenkeu Beri Penjelasan
Maka Presiden Jokowi memita Kementerian, Lembaga dan Pemerintah Daerah memiliki perasaan yang sama.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: