Profilnya Diedit Terima Suap dari Ferdy Sambo di Wikipedia, Ini Reaksi Kapolda Metro Jaya

Profilnya Diedit Terima Suap dari Ferdy Sambo di Wikipedia, Ini Reaksi Kapolda Metro Jaya

BACA JUGA:Jadi Otak Penembakan Istri Sendiri, Kopda Muslimin Ditemukan Meninggal Dunia

BACA JUGA:Antrean Beli Solar di Sejumlah SPBU Palembang Mengular Setiap Hari

Adapun Ketua Umum Ormas Sahabat Polisi Indonesia, Fonda Tangguh menyebut yang dilaporkan adalah akun anonim yang mengedit biodata Fadil.

"Ini sangat-sangat enggak baik, enggak bagus ini, informasi liar yang akan menimbulkan opini publik yang enggak jelas," kata dia di Markas Polda Metro Jaya, pada Selasa 26 Juli 2022 kemarin.

Profil Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol. M. Fadil Imran di Wikipedia geger karena terdapat biodata yang menyebutkan bahwa sang petinggi Polri itu, diduga telah menerima 'suap' dari Kadiv Propam nonaktif Irjen Ferdy Sambo.

BACA JUGA:Inilah Luka-luka Brigadir J yang Diotopsi Ulang Dokter Forensik, Hasilnya Baru Akan Diumumkan 2 Bulan Lagi?

BACA JUGA:Inilah Luka-luka Brigadir J yang Diotopsi Ulang Dokter Forensik, Hasilnya Baru Akan Diumumkan 2 Bulan Lagi?

Dalam profil dan biodata Kapolda Metro Jaya di Wikipedia itu, telah diedit oleh orang tak bertanggung jawab, dengan memberikan pernyataan yang tidak dibenarkan oleh polisi.

"Saat ini Fadil diduga telah menerima suap dari [[Ferdy Sambo]] agar tidak menangkap dan menahan dirinya dalam kasus pembunuhan berencana terhadap Brigadir J Hutabarat di tahun 2022," demikian tulisan di profil Kapolda Metro Jaya di Wikipedia. 

Menurut Organisasi Masyarakat (Ormas) Sobat Polri Indonesia (SPI), ini merupakan dugaan berita bohong alias hoax oleh oknum yang tidak bertanggung jawab.

BACA JUGA:Tetangga Bocorkan Sikap Bharada E Selama Hidup Bertetangga: Sangat Tertutup, Bahkan...

BACA JUGA:Pihak Putri Candrawati Sesalkan Pamakaman Brigadir J Dengan Upacara Kedinasan, Arman: Dia Kan...

Pihak SPI pun langsung membuat laporan terkait adanya berita tersebut di Wikipedia, Selasa 26 Juli 2022.

Dalam laporan yang teregistrasi dengan nomor LP / B / 3806 / VII / 2022 / SPKT / Polda Metro Jaya tertanggal 26 Juli 2022.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: