Viral! Buket Bunga dari Tebet Untuk Ratu Elizabeth II, Isi Suratnya Bikin Salfok

Viral! Buket Bunga dari Tebet Untuk Ratu Elizabeth II, Isi Suratnya Bikin Salfok

Viral karangan bunga dari Tebet untuk Ratu Elizabeth II-Twitter/ @aksrsa-Twitter/ @aksrsa

JAKARTA, DISWAY.ID - Mangkatnya Ratu Elizabeth II menjadi duka mendalam, bukan hanya untuk masyarakat dan anggota Kerajaan Inggris, tapi juga dunia.

Sejak dikabarkan meninggal dunia pada 8 September 2022 lalu, pemberitaan tentang penguasa terlama Britania Raya itu selalu mencuri perhatian dari berbagai negara, termasuk Indonesia.

Baik publik figur, maupun masyarakat biasa mengekspresikan rasa duka mereka dengan berbagai macam cara.

Ribuan karangan bunga dipersembahkan sebagai penghormatan terakhir atas dedikasi terhadap sang ratu yang meninggal pada usia 96 tahun itu.

Diketahui, National Moment of Reflection di St. Ann Square, Manchester, Inggris menjadi lokasi para warga untuk mengirimkan ucapan dukanya.

Dari banyaknya karangan bunga yang membanjiri St. Ann Square, ada satu yang mencuri perhatian netizen Indonesia dan membuat heboh.

BACA JUGA:Selundupkan 304 Kg Ganja, 4 Tersangka Kurir Jaringan Sumatera-Jawa Dibayar Ratusan Juta

BACA JUGA:DCVI Luncurkan Mercedes-Benz Axor Euro 4, Empat Varian Sasar Pasar Tambang dan Konstruksi

Penasaran seperti apa? 

Yuk, simak informasi lengkapnya di bawah ini.

Kiriman Bunga dari Tebet Untuk Ratu Elizabeth II Bikin Salah Fokus

Baru-baru ini, heboh sebuah karangan bunga dan surat yang dikirimkan dari seseorang dari kawasan Tebet Barat.

Kehebohan ini bermula dari unggahan pemilik akun @aksrsa di Twitter.

“Ini siapa yang ngasih karangan bunga dari Tebet Barat,” tulisnya sembari membagikan foto karangan bunga tersebut disertai emoji tertawa.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads