Pratama Arhan Sombong Tak Mau Main Bareng Temannya Lagi di Kampung? Bintang Tokyo Verdy Buat Penegasan

Pratama Arhan Sombong Tak Mau Main Bareng Temannya Lagi di Kampung? Bintang Tokyo Verdy Buat Penegasan

Pengakuan Pratama Arhan Tidak Sombong dengan Rekan Masa Kecilnya-@pratamaarhan8-Instagram

BACA JUGA:Anies Baswedan Dilaporkan Dugaan Pelanggaran Pemilu, Hasilnya Diumumkan Jumat

Arhan sudah bisa menjadi pesepakbola handal hingga sampai pada titik saat ini karena adanya doa dari berbagai pihak, salah satunya dari sang kekasih.

Diketahui Pratama Arhan saat ini masih menjalin kasih dengan wanita cantik bernama Marshella Aprilia.

Pemain berusia 20 tahun itu mengaku sang pacar menjadi salah satu orang yang menyemangati serta memotivasinya hingga saat ini.

"Ya pasti itu (pacar) tentunya, punya (pacar), satu (pacarnya)," ujar Pratama Arhan saar ngobrol santai di kanal YouTube MUJIBNOKAS.

BACA JUGA:Pulau G Bakal Dibuka untuk Umum, Pemprov DKI: Tidak Boleh Ada Wilayah di Jakarta yang Eksklusif

BACA JUGA:Harga Pasar Pratama Arhan Ternyata Mencolok Banget, Gajinya di Klub Jepang Bikin Takjub?

Pratama Arhan mengaku banyak wanita yang mengirimkannya pesan di direct messasge (DM) akun Instagram-nya.

Akan tetapi Arhan mengakui kalau dirinya sama sekali tidak membalas pesan yang masuk karena ia tidak tertarik.

"Nggak, nggak tergoda mas. Setia," kata Pratama Arhan sambil tertawa kecil.

Tidak diketahui secara pasti sejak kapan Arhan memiliki hubungan istimewa dengan Marshella Aprilia.

BACA JUGA:Dilaporkan ke Bawaslu RI, Anies Baswedan Tanggapi Santai

BACA JUGA:Kasus Covid-19 Bertambah 1.976 Kasus, DKI Jakarta Jadi Wilayah Terbanyak yang Terinfeksi

Namun, sejak Piala AFF 2020 lalu Marshella sudah mempublikasikan sejumlah foto-foto bersama Arhan di akun Instagram-nya.

Kini Pratama Arhan memang bukan lagi pemain yang mudah diremehkan lawan karena penampilan gemilangnya.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads