Ronaldo di Mata Erik ten Hag: Hebat Tapi 'Brutal' di Old Trafford

Ronaldo di Mata Erik ten Hag: Hebat Tapi 'Brutal' di Old Trafford

Pemain Manchester United Cristiano Ronaldo pemain lengkap di lapangan dan di luar lapangan. -@Cristiano-Twitter

Sang juru taktik merasa Garnacho perlu meningkat dan dia berhasil menjawab tantangan itu, dengan kini melakoni debut penuh menghadapi skuad dari Moldova yang berakhir dengan kemenangan 3-0.

Legenda Man United Paul Scholes tak ragu angkat topi untuk Garnacho.“Dia luar biasa. Dia memiliki kualitas nyata,” katanya dikutip Disway.id dari BT Sport.

“Hal yang saya sukai dari dia, dia bermain direct, dia berlari di hadapan para bek sepanjang laga. Trik-triknya memiliki sedikit fungsi. Dia punya segalanya, hanya melewatkan gol dan assist saja,” jelas Scholes.

“Klub ini mencintai entertainer. Dia seperti Cristiano Ronaldo muda, mengambil bola ke bawah, saya terkesan. Para winger terkadang mereka tidak bisa bermain di sisi kiri, tapi dia bisa melakukan di keduanya, dan itu membuat Anda tidak terprediksi,” ujarnya.

BACA JUGA:Usai Dihukum Ten Hag, Cristiano Ronaldo Kembali Latihan Ke Tim Utama Man United

“Saya kira, performanya sangat menarik untuk anak usia 18 tahun. Namun, dia adalah orang yang mencari masa depan,” kata Scholes.


Kevin Campbell mengungkapkan bahwa sinyal kepergian Ronaldo dari MU semakin kuat. -Twitter @Cristiano-

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads