Double Winner di Seri 5 ARRC 2022, Andi Gilang Raih Juara Asia SS600

Double Winner di Seri 5 ARRC 2022, Andi Gilang Raih Juara Asia SS600

Andi Farid Izdihar, pembalap Astra Honda Racing Team di kelas SS600-ahm-

BACA JUGA:Kebiasaan Ini Bikin Awet Muda dan Sehat, Yuk Ubah ke Gaya Hidup Sehat!

Upaya itu berhasil, tampil di atas trek basah dan licin, Andi bertahan hingga lap terakhir saat dirinya harus disalip oleh pebalap Thailand. 

Pengalaman berbicara, pembalap yang akrab disapa Gilang ini mampu mengambil lagi posisi terdepan dan mengamankan race kedua dengan kemenangan, mengumandangkan Indonesia Raya sekali lagi, sekaligus memastikan gelar juara.

”Balapan yang sangat luar biasa. Saya mencoba mengatur irama dengan baik, menjaga fokus agar tidak melakukan kesalahan. Bahkan sampai lap terakhir saat saya kehilangan posisi pertama, saya tetap berusaha untuk tenang dan mencoba mengambil kesempatan yang ada,” ujar Gilang dalam keterangan resminya, Minggu 20 November 2022.

BACA JUGA:Daniel Mananta Diisukan Mualaf, Cek Fakta dan Kisahnya di Sini

BACA JUGA:Cegah Stunting, Pemprov Banten Salurkan Bantuan Sosial di Dua Pulau

“Akhirnya, di tikungan terakhir saya bisa kembali mengambil alih posisi dengan baik dan finish pertama. Double winner dan penentuan juara Asia ini adalah momen terbaik dalam karier balapan saya,” tambahnya.

Kemenangan ini begitu dramatis, karena dengan hasil race terakhir, perolehan poin Andi Gilang menyamai pimpinan klasemen sebelumnya. 

Namun Andi dinyatakan sebagai kampiun kelas SS600 karena mengoleksi kemenangan lomba lebih banyak.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads