7 Macam-macam Buah Diklaim Bisa Cegah Penyakit Jantung, Buruan Dicoba Yuk
Buah memiliki banyak khasiat positif--Pixabay/silviarita
Selain itu, anggur juga dapat membantu menurunkan tekanan darah tinggi dan kolesterol, serta mengatasi peradangan.
Manfaat anggur merah yang perlu kamu tahu:
1.Meningkatkan imun tubuh
2.Mencegah kanker
3.Menurunkan tekanan darah
4.Mencegah penyakit jantung
5.Menurunkan kolesterol
6.Mencegah diabetes
7.Menjaga kesehatan otak
8.Menjaga kesehatan tulang.
Tomat
Buah yang dapat mencegah dan meredakan penyakit jantung selanjutnya adalah tomat. Tomat mengandung antioksidan likopen yang dipercaya bisa membantu menghilangkan lemak jahat, mencegah penyumbatan pada pembuluh darah, hingga mengurangi risiko serangan jantung.
Manfaat buah tomat :
1.Menjaga Kesehatan Jantung.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: