Isuzu Ajak 50 Peternak Kambing Jajal Ketangguhan Isuzu Traga dan All New Isuzu D-Max

Isuzu Ajak 50 Peternak Kambing Jajal Ketangguhan Isuzu Traga dan All New Isuzu D-Max

keunggulan dari Isuzu Traga dan All New Isuzu D-Max-isuzu-

JAKARTA, DISWAY.ID-- Sejak diluncurkan, Isuzu Traga terus menjadi produk andalan dari PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI). 

Salah satu prestasi terbaik yang telah diukir oleh Isuzu Traga yaitu telah didistribusikannya ribuan unit ke berbagai negara tujuan ekspor di kawasan ASEAN

BACA JUGA:Mata Air di Makam Eril, Medsos Ridwan Kamil Diserbu Netizen: Amalan dan Kebaikan Almarhum

BACA JUGA: Viral Mata Bocah Bengkak Hitam Gara-gara Main Lato-lato, Bagaimana Cara Mainnya Buat Pemula Agar Aman?

Bahkan Isuzu berencana untuk membidik negara-negara di Timur Tengah, Amerika Latin dan Afrika untuk kedepannya.

Berbagai upaya terus dilakukan oleh Isuzu Indonesia untuk lebih mendekatkan produk ciptaan Indonesia tersebut kepada segmen konsumen yang dibidiknya, yaitu pelaku bisnis. 

Untuk itu, Isuzu Indonesia turut mendukung acara Isuzu Real Harvester Camp yang digelar dengan mengusung konsep glamping & workshop edukasi peternakan pada 6-7 Januari 2023.

BACA JUGA:Malam Nanti, Status Kombes YBK Ditentukan

BACA JUGA:Iwan Bule Segera Diganti, Menpora Amali Tegaskan Siapa Pun Boleh Ajukan Diri Sebagai Calon Ketua Umum PSSI

Pada aktivitas yang diikuti tidak kurang dari 50 peserta peternak kambing dan sapi ini, Isuzu Indonesia melalui Astra Isuzu Bogor turut memperkenalkan keunggulan dari Isuzu Traga dan All New Isuzu D-Max terbaru. 

"Kami menyambut positif kegiatan yang dilakukan oleh Jagadtani, dengan melibatkan para peternak sapi dan kambing sebagai salah satu segmentasi konsumen yang tepat bagi Isuzu Traga," ujar M. Taufiq Qurahman, Sales Supervisor Astra Isuzu Bogor.

BACA JUGA:Kronologi Pembunuhan ART Cipayung, Polisi Beberkan Identitas Pelaku

BACA JUGA:Sah! Nex Carlos Resmi Menikah dengan Vienesca Laurencia

Taufiq mengakui bahwa lewat aktivitas seperti inilah pihaknya dapat bertatap muka langsung dengan para konsumen, yang sudah merasakan keunggulan lini produk Isuzu termasuk Isuzu Traga. Sesi uji jalan (test drive) pun disediakan bagi peserta yang masih penasaran. 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads