Buruan Daftar! Kemenkes Buka Lowongan Tenaga Pendukung Kesehatan Ibadah Haji 2023, Cek Syaratnya

Buruan Daftar! Kemenkes Buka Lowongan Tenaga Pendukung Kesehatan Ibadah Haji 2023, Cek Syaratnya

Ilustrasi ibadah haji. Foto : DISWAY/DNN--

JAKARTA, DISWAY.ID - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) melalui Pusat Kesehatan Haji telah membuka pendaftaran Tenaga Pendukung Kesehatan (TPK) untuk pelaksanaan ibadah haji 1444 H/2023 M.

TPK nantinya akan bertugas membantu pelaksanaan tugas Tenaga Kesehatan Haji Indonesia (TKHI) dan Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) di Arab Saudi.

Dilansir dari laman resminya https://puskeshaji.kemkes.go.id, pedaftaran TPK dimulai sejak 30 Januari hingga 8 Februari 2023.

"Adapun Proses pendaftaran tersebut dapat dilakukan secara online melalui website https://daftarin.kemkes.go.id/rekrutmen," tulis pengumuman tersebut dikutip Tempo, Selasa 31 Januari 2023.

BACA JUGA:Siap-siap! Kemenpan RB Buka Lowongan CPNS 2023 untuk Umum, Catat Tanggal dan Persyaratannya

Berikut jadwal lengkap proses rekrutmen TPK 2023:

- Periode pendaftaran online: 30 Januari - 8 Februari 2023

- Seleksi online: 9 hingga 16 Februari 2023 - Pengumuman kelulusan berkas: 16 Februari 2023

- Tes wawancara dan praktek: 17 - 18 Februari 2023

- Pengumuman kelulusan wawancara dan praktek: 24 Februari 2023

- Daftar ulang dan verifikasi dokumen faktual: 28 Februari - 06 Maret 2023

Adapun syarat seleksi rekrutmen TPK Arab Saudi tahun 1444H /2023M yang harus dipatuhi oleh para pendaftar:

Persyaratan Umum:

- Beragama Islam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: