Kuliner Pesisir Barat Jawa, dari Ikan Sampai Kambing Dengan Citra Rasa yang Khas

Kuliner Pesisir Barat Jawa, dari Ikan Sampai Kambing Dengan Citra Rasa yang Khas

Salah satunya adalah kuliner pesisir barat Jawa, dari ikan sampai kambing dengan citra rasa yang khas.-dishub-

JAKARTA, DISWAY.ID – Dalam mengisi liburan Lebaran, kuliner merupakan salah satu agenda yang wajib.

Dengan kebersamaan kelauarga tentunga menyantap makanan khas berbagai daerah akan menjadi momen yang berkesan.

Salah satunya adalah kuliner pesisir barat Jawa, dari ikan sampai kambing dengan citra rasa yang khas.

Berikut kuliner dari Cirebon hingga Tegal dengan citra rasa khas daerah masing-masing:

Cilegon 

Kota Cilegon merupakan salah satu kota yang ada di Provinsi Banten, Indonesia. Cilegon berada di ujung barat laut yang berada di tepi Selat Sunda. 

BACA JUGA:32 Kasus yang Rugikan Negara Hingga Ratusan Miliar Rupiah Dibongkar Ditpolair Baharkam Polri

BACA JUGA:Rian Mahendra Langsung Turun Tangan Kala ‘Emiliano’ Double Decker PO Kencana Tabrak Pembatas Jalan di Pantura

Meskipun Kota Cilegon dikenal juga sebagai kota industri dan kota penghasil baja, namun terdapat sajian kuliner yang tak kalah nikmatnya dan sayang dilewatkan saat berkunjung di libur Lebaran.

Ayam Bekakak


Ayam bekakak ini merupakan olahan ayam utuh yang cara masaknya dengan dibakar lalu diungkep dengan racikan bumbu manis.-dephub-

Ayam Bekakak yang dihidangkan rumah makan Bu Entin menjadi salah satu khas dari kota Cilegon. 

Berlokasi di Jalan Raya Serang Pandeglang Km 5 karundang Copocok Kota Serang, warung Bu Entin buka setiap hari dari pukul 7.30 hingga 21.00 WIB.

Ayam bekakak ini merupakan olahan ayam utuh yang cara masaknya dengan dibakar lalu diungkep dengan racikan bumbu manis.

Nasi Ganjleng


Nasi Ganjleng salah satu kuliner Serang yang sayang dilewati.-dephub-

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads