Cobain Daftar BPJS Kesehatan Sendiri dari Rumah, Hanya Perlu Lengkapi Syarat dan Ikuti Langkah Simpel Ini Ya!

Cobain Daftar BPJS Kesehatan Sendiri dari Rumah, Hanya Perlu Lengkapi Syarat dan Ikuti Langkah Simpel Ini Ya!

Ilustrasi kartu kepesertaan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan.-Tangkapan layar-

6. Pas foto dengan ukuran 3x4 dan berukuran digital maksimal 50 kb.

7. Alamat email yang valid.

BACA JUGA:Cara Menikmati Musik Offline dengan Download Lagu MP3

Cara pendaftaran BPJS Kesehatan yang terbaru untuk tahun 2023 ini bisa dilakukan secara online melalui aplikasi Mobile JKN. Berikut adalah langkah-langkahnya:

1. Unduh aplikasi Mobile JKN melalui Google Play Store atau Apps Store.

2. Buka aplikasi Mobile JKN di smartphone Anda, kemudian klik "Daftar".

3. Pilih opsi "Pendaftaran Peserta Baru".

4. Baca dan pahami ketentuan pendaftaran, lalu klik "Setuju".

BACA JUGA:Mudah! Begini Alur Penanganan Pasien BPJS Kesehatan Terbaru di Rumah Sakit Tanpa Surat Rujukan FKTP: Cukup Tunjukkan NIK Sesuai KTP!

5. Masukkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) sesuai KTP Anda, lalu ketik kode captcha yang muncul. Setelah itu, halaman smartphone akan menampilkan daftar data keluarga dan calon peserta BPJS Kesehatan.

6. Isi data diri dengan lengkap, lalu klik "Selanjutnya".

7. Pilih fasilitas kesehatan (faskes) yang Anda inginkan, termasuk dokter gigi.

8. Masukkan alamat email yang aktif, lalu klik "Simpan".

9. Kode verifikasi akan dikirimkan melalui alamat email yang Anda daftarkan.

BACA JUGA:Cara Mudah Berobat Pakai BPJS Kesehatan ke RS Tanpa Surat Rujukan Dulu, Cukup Siapkan HP Atau Ikuti Langkah Ini

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads