Jose Mourinho Sedang Belajar Bahasa Jerman, Siap Melatih Bayern Munich?

Jose Mourinho Sedang Belajar Bahasa Jerman, Siap Melatih Bayern Munich?

Jose Mourinho Sedang Belajar Bahasa Jerman, Siap Melatih Bayern Munich?-josemourinho/Instagram-

JAKARTA, DISWAY.ID - Jose Mourinho dikabarkan sedang belajar bahasa Jerman dan siap untuk mengambil alih manajer di Bayern Munich, menurut sebuah laporan di Jerman.

The Spesial One menjuluki Jode Mourinho saat ini sedang menganggur setelah dia dipecat oleh Roma bulan lalu.

Meski dikaitkan akan melatih di klub Liga Inggris seperti Newcastle United atau pindah ke Liga Pro Saudi, di mana Mourinho telah menolak proposal yang menguntungkannya.

BACA JUGA: Pemecatan Jose Mourinho dari AS Roma Terungkap, 'The Spesial One' Merasa Dikhianati Para Pemainnya

BACA JUGA: AS Roma vs Hellas Verona Skor 2-1: Debut Manis Daniele De Rossi, Sang Maestro Sindir Jose Mourinho


Jose Mourinho Sedang Belajar Bahasa Jerman, Siap Melatih Bayern Munich?-cfbayern/X-

Bos Chistian Falk dari Bayer Munich dalém postingan X menyebut, Jose Mourinho sedang belajar bahasa Jerman. 

“ Dia pernah menggoda Manajer-Pekerjaan di FC Bayern di masa lalu. Dia akan menghargai kemenangan setelah Portugis, Italia, Inggris dan Spanyol serta Kejuaraan Jerman,” kata Chistian Falk@cfbayern.

Namun, pelatih berusia 61 tahun itu terus dikaitkan dengan Bayern, setelah Thomas Tuchel mendapat banyak kritik dari suporter belakangan ini.

Penampilan The Bavarians julukan Bayer Munich belakangan ini mendapat sorotan setelah penampilan yang mengecewakan saat melawan Bayer Leverkusen pada Sabtu malam.

BACA JUGA: Jose Mourinho Dilaporkan Setuju Menjadi Pelatih Al-Shabab, Dipersiapkan Menantang Cristiano Ronaldo di Al-Nassr

BACA JUGA: 5 Klub dan Timnas Berminat Memakai Jasa Jose Mourinho Setelah Dipecat AS Roma

Anak asuh Thomas Tuchel kalah 3-0 dengan gol Josip Stanisic yang sebenarnya dipinjamkan dari Bayern dan bek sayap Alex Grimaldo serta gol Jeremie Frimpong.

Bayer Leverkusen menciptakan banyak peluang dan menghasilkan delapan tembakan tepat sasaran, sedangkan Bayern hanya menghasilkan satu tembakan tepat sasaran meski menguasai 61 persen penguasaan bola.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait