Cara Cek NUPTK Online Lewat Website GTK Kemendikbud, Guru Honorer yang Tercatat Dapodik Wajib Punya

Cara Cek NUPTK Online Lewat Website GTK Kemendikbud, Guru Honorer yang Tercatat Dapodik Wajib Punya

Cara cek NUPTK online lewat website GTK Kemendikbud.--GTK Kemendikbud

JAKARTA, DISWAY.ID - Berikut cara mudah cek Nomor Unik Pendidik dan Tenaga Kependidikan atau NUPTK.

NUPTK sendiri merupakan identitas penting bagi guru dan tenaga kependidikan yang memiliki status PNS maupun PNS.

Nomor identitas ini diberikan oleh Kementerian Pendidikan Kebudayaan (Kemendikbud) sebagai alat identifikasi resmi program dan aktivitas kependidikan.

BACA JUGA:Bagaimana Cara Login SIMPKB PPG Daljab 2024? Simak Informasinya di Sini

Selain itu, nomor ini juga terdiri dari 16 digit angka unik dan tetap yang berbeda bagi setiap individu dalam sistem pendidikan Indonesia.

Untuk mengetahui NUPTK, para Guru atau tenaga Kependidikan (GTK) bisa cek di laman resmi GTK Kemendikbud berikut ini.

  • http://GTK.belajar.kemdikbud.go.id.

Lantas bagaimana cara cek NUPTK di website GTK Kemendikbud? Simak caranya di bawah ini.

Cara Cek NUPTK Online Lewat GTK Kemendikbud

Berikut cara yang bisa dilakukan untuk cek NUPTK yang sudah dimiliki melalui laman GTK Kemendikbud.

BACA JUGA:Kapan PPG Daljab 2024 Dibuka? Intip Prediksinya di Sini

Cek Nomor NUPTK 

Berikut cara cek nomor NUPTK dengan menggungakan NIK ataupun nama GTK. 

  • kunjungi website http://gtk.belajar.kemdikbud.go.id.
  • Kemudian masukan NIK sesuai dengan KTP, kamu juga bisa gunakanan nama ataupun No. Peserta UKG
  • Pilih provinsi dan kota mengajar
  • Selanjutnya pilih status akun registrasi SIMPKB dan status sinkronisasi Dapodik
  • Klik "Cari GTK"
  • Tunggu beberapa saat, status akan segera muncul

BACA JUGA:Link dan Cara Cek Panggilan PPG Daljab 2024 di PMM, Jangan Sampai Salah

Cek Status NUPTK

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: