SKK Migas Siap Serap Kebutuhan Gas Domestik dengan Memproduksi Lebih Banyak LPG

SKK Migas Siap Serap Kebutuhan Gas Domestik dengan Memproduksi Lebih Banyak LPG

Konferensi pers Pre Event Forum Gas 2024 yang diselenggarakan SKK Migas pada 19-20 Juni di Bandung, Jawa Barat-Fandi Permana-

Sebelumnya, Deputi Bidang Eksploitasi SKK Migas, Wahju Wibowo, telah mengingatkan pelaku industri hulu migas agar tidak hanya menjual gas bumi dalam bentuk mentah.

Dia mengingatkan, kontraktor hulu migas wajib menjual produk gas turunan yang lebih bernilai, seperti misalnya LPG. Meskipun ada proses lebih panjang yang harus dilakukan melalui investasi yang lebih besar, Kurnia yakin SKK Migas bisa mengolah gas bumi menjadi LPG karena hasil yang juga akan jauh lebih tinggi.

"Ketika bisa dilakukan zero routine flaring, dan juga optimisasi penggunaan fuel gas, apakah kemudian dari gas tersebut bisa diambil kandungan C3 dan C4 sebagai LPG, karena bisa dijual lebih mahal," pungkasnya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: