Hasil Euro 2024 Grup E: Rumania Vs Ukraina 3-0, Kemenangan Piala Eropa Pertama dalam 24 Tahun

Hasil Euro 2024 Grup E: Rumania Vs Ukraina 3-0, Kemenangan Piala Eropa Pertama dalam 24 Tahun

Hasil Euro 2024 Grup E: Rumania Vs Ukraina 3-0, Kemenangan Piala Eropa Pertama dalam 24 Tahun-denisdragus7/Instagram-

Andriy Lunin juga melakukan kesalahan pada gol kedua setelah turun minum, membiarkan tendangan Razvan Marin dari jarak jauh melewati tangannya pada menit ke-53. 

Dan beberapa menit kemudian skor menjadi 3-0, meski kali ini Lunin tidak bisa berbuat apa-apa. 

Dennis Man merangsek masuk ke dalam kotak penalti menit ke-57.

BACA JUGA:Lionel Messi Tolak Tawaran Rp24 Triliun Presiden Al-Hilal Demi Keluarga

BACA JUGA:Ini Komentar Pedas Shin Tae-yong Buat Elkan Baggott, Sang Pemain Malah Asyik Liburan

Dennis Man menggulirkan bola melintasi muka gawang dan Denis Dragus melakukan penyelesaian paling sederhana, saat Rumania mengamankan kemenangan terbesar mereka di Kejuaraan Eropa ini.

Ketinggalan tiga gol, Ukraina mencoba melakukan pergantian taktik. 

Namun Ukraina sudah tampak sedikit frustrasi, dan kemudian terus mencoba menekan pertahanan sang lawan.

Tapi usaha mereka sia-sia saja dan tak bisa mencetak satu pun gol balasan. Rumania akhirnya menang 3-0.

Hasil ini membawa Rumania ke memimpin klasemen sementara Grup E Piala Eropa 2024, sedangkan  Ukraina terpuruk di dasar klasemen.

BACA JUGA:Bung Ropan Dapat Bisikan dari Erick Thohir Soal Pemain Naturalisasi Baru: Pak Ketum Bilang Ada!

BACA JUGA:Hasil Euro 2024: Timnas Inggris Raih Kemenangan di Laga Pembuka Grup C

Susunan Pemain Rumania Vs Ukraina

Rumania:

Florin Nita; Andrei Ratiu, Radu Dragusin, Andrei Burca, Nicusor Bancu, Marius Marin, Dennis Man, Razvan Marin, Nicolae Stanciu, Florinel Coman, Denis Dragus

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: