Lima Oknum Sekuriti Terlibat Penjarahan Aset 500 Unit Rusunawa Marunda

Lima Oknum Sekuriti Terlibat Penjarahan Aset 500 Unit Rusunawa Marunda

Hal itu diungkapkan oleh mantan Kepala UPRS 2 Rusunawa Marunda, Uye Yayat Dimyati pada Rabu, 19 Juni 2024, malam-Cahyono-

Uye beralasan, seluruh aset klaster C bisa ludes digasak maling, karena anggota sekuriti yang mengamankan Rusunawa Marunda jumlahnya sangat terbatas.

Sehingga acap kali main kucing-kucingan dengan para oknum warga yang melakukan pencurian.

Selain dicuri, kata Uye, banyak dari aset klaster C yang diambil oleh penghuni Rusun klaster lainnya untuk mengganti kerusakan di unitnya masing-masing.

"Jumlah anggota kita yang menjaga area-area itu sedikit terbatas. Namun demikian ada kejadian-kejadian yang terkait dengan kehilangan-kehilangan, pengambilan barang-barang di sana seperti pintu, jendela ataupun besi besi yang ada di sana," pungkasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: