BBM Jenis Baru Diluncurkan 17 Agustus, Berapa Harganya?

BBM Jenis Baru Diluncurkan 17 Agustus, Berapa Harganya?

Ini Jenis BBM Baru Pertamina yang Rilis Hari Ini, 17 Agustus 2024-Pertamina-

Lantaran, sekarang sulfur dalam bensin yang berada di Indonesia masih 500 ppm-an.

BACA JUGA:Mulai 17 Agustus 2024 BBM Subsidi Siap Dibatasi, Cuma Mobil Ini yang Boleh Isi Bensin Pertalite

"Kalau standar-nya euro 5 kan harus di bawah 50. Menuju itu kan ongkosnya ada. Tapi kilang kita belum kelar sih di Balikpapan," katanya.

Meskipun masih belum jelas untuk detail lengkapnya, sebelumnya pemerintah juga sempat membahas terkait kemungkinan pembatasan BBM jenis Pertalite (RON 90) di tanggal 17 Agustus 2024.

Ada banyak spekulasi menyebutkan jika pemerintah akan membuat jenis BBM baru, salah satunya untuk dapat membatasi jenis BBM Pertalite di negeri.

Sementara itu, Arifin juga menyebutkan jika pemerintah berharap jika kebijakan subsidi BBM ini dapat diterima oleh masyarakat yang memang sedang membutuhkan atau disebut sebagai subsidi tepat sasaran.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads