Polemik Cleansing, DPRD DKI Minta Guru Honorer Diangkat Lewat KKI

Polemik Cleansing, DPRD DKI Minta Guru Honorer Diangkat Lewat KKI

Polemik Cleansing, DPRD DKI Minta Guru Honorer Diangkat Lewat KKI. dok: Candra Pratama-disway.id/Candra Pratama-

Heru menambahkan, pada bulan Agustus 2024 bakal ada rekrutmen pegawai Kontrak Kerja Individu (KKI) bagi 1.700 guru honorer.

Kemudian, kata Heru, pada tahun 2025 bakal dibuka lagi rekrutmen pegawai KKI sebanyak 2.300.

Kendati demikian, 4 ribu guru honorer nantinya bakal terdaftar sebagai pegawai KKI.

"Silahkan mendaftar dan silahkan untuk berproses sesuai aturan," tuturnya.

BACA JUGA:Penyebab Kebakaran SDN Pondok Bambu 01 Diduga Korsleting Listrik, Api Muncul dari Gudang

BACA JUGA:Bentrokan Ormas di Kembangan Sebabkan Dua Orang Terluka, Polisi: Dipicu Sengketa Lahan

Adapun untuk menambal kekurangan guru akibat adanya penataan guru honorer, Heru menyebut, pihaknya bakal melakukan pergeseran sejumlah guru.

Namun, dia belum menyebut secara pasti jumlah kekurangan guru yang terjadi di Jakarta saat ini.

"Lagi dihitung (kekurangannya), dengan adanya pertemuan kepala sekolah ini, kan masih ada geser posisi, tadi ada yang menyampaikan kami kelebihan guru IPA, nah ini kan kalau ketemu gini kan kita bisa geser," imbuhnya.

 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads