Resmi! Pertamina Naikkan Harga BBM Agustus 2024, Berikut Harga Baru BBM Nonsubsidi

Resmi! Pertamina Naikkan Harga BBM Agustus 2024, Berikut Harga Baru BBM Nonsubsidi

Pertamina Patra Niaga melakukan penyesuaian harga pada BBM Non Subsidi bulan Agustus 2024.-Sabrina Hutajulu-

BACA JUGA:Cek Jadwal Keberangkatan KA Blambangan Ekspres Rute Stasiun Pasar Senen-Ketapang

Harga ini berlaku untuk provinsi dengan besaran pajak bahan bakar kendaraan bermotor (PBBKB) sebesar 5% seperti di wilayah DKI Jakarta.

Heppy menyebut penetapan harga sudah sesuai dengan regulasi Kepmen ESDM No. 245.K/MG.01/MEM.M/2022 sebagai perubahan atas Kepmen No. 62/K/12/MEM/2020 tentang formulasi harga JBU atau BBM non subsidiKepmen ESDM No. 62/K/12/MEM/2020 tentang formulasi harga jenis bahan bakar umum (JBU). 

"Kami pastikan harga ini tetap kompetitif untuk produk-produk dengan kualitas setara,” tandas Heppy.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: