Imbas Demo Ojol, Pelanggan Kesulitan Dapat Driver Gofood

Imbas Demo Ojol, Pelanggan Kesulitan Dapat Driver Gofood

Jumlah kelas menengah anjlok, warga terjebak jadi driver ojol dan kurir.-Istimewa-

BACA JUGA:Penumpang Mulai Sulit Pesan Ojol: Pesan Berkali-kali, Cancel Terus!

Diketahui, para ojol berencana untuk tidak menerima pesanan atau orderan apapun demi memprotes perang harga yang diakibatkan oleh tarif layanan yang belum teratur.

Adapun tuntutan yang dilayangkan oleh para driver ojol kepada Pemerintah dan pemilik perusahaan aplikasi transportasi online, yaitu untuk menurunkan biaya potongan aplikasi, hingga melegalkan pekerjaan driver ojol di dalam undang-undang (UU) yang mengikat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait