Viral Peternak Buang Susu karena Industri Pilih Susu Impor, Kementan Turun Tangan

Viral Peternak Buang Susu karena Industri Pilih Susu Impor, Kementan Turun Tangan

Viral Peternak Buang Susu karena Industri Pilih Susu Impor, Kementan Turun Tangan-Kementan-

BACA JUGA:Kementan Siapkan 2 Skema Dukung Program Makan Bergizi Gratis

Melalui kebijakan ini, Amran menuntut agar IPS bisa menyerap semua susu peternak, kecuali apabila memang terjadi kerusakan.

Kebijakan ini pun, menurutnya, dapat berdampak pada meningkatnya gairah para peternak sapi dalam berproduksi.

“Kami harapkan industri bersama pemerintah turun tangan untuk membina para peternak dan membantu meningkatkan kualitas susu dalam negeri. Ini sesuai dengan visi Presiden Prabowo Subianto yang meminta pemerintah untuk hadir di tengah, industri dan peternak harus bisa tumbuh bersama,” ujar Mentan Amran.

Kemudian, pihaknya juga akan melakukan evaluasi ketat terhadap pelaksanaan kebijakan ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads