Lapor Mas Wapres Ide dari Gibran, Mensesneg: Pemerintah Ingin Dengar Langsung Keluhan masyarakat

Lapor Mas Wapres Ide dari Gibran, Mensesneg: Pemerintah Ingin Dengar Langsung Keluhan masyarakat

Layanan pengaduan lapor mas wapres -setwapres.ri/Instagram-

Gibran mengatakan dirinya akan berupaya untuk menerima langsung aduan dari masyarakat selama jam berdinas.

Adapun Istana Wapres berlokasi di Jalan Kebon Sirih, Jakarta Pusat.

Selain itu, warga juga bisa menyampaikan aduan via WhatsApp ke nomor 081117042207.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Close Ads