Tenor Fleksibel Gan! Simulasi Cicilan KUR Mandiri 2025 Rp500 Juta, Bunga Cuma 6%

Tenor Fleksibel Gan! Simulasi Cicilan KUR Mandiri 2025 Rp500 Juta, Bunga Cuma 6%

Kredit Usaha Rakyat (KUR) adalah program pembiayaan dari pemerintah yang bertujuan untuk membantu pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dalam memperoleh modal usaha.-@kur_dana_mandiri_-Instagram

JAKARTA, DISWAY.ID - Kredit Usaha Rakyat (KUR) adalah program pembiayaan dari pemerintah yang bertujuan untuk membantu pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dalam memperoleh modal usaha.

Program ini tidak memerlukan agunan tambahan dan memiliki bunga yang relatif rendah.

Bank Mandiri, sebagai salah satu bank yang bekerjasama dalam program KUR, menawarkan fasilitas pinjaman hingga Rp500 juta untuk UMKM.

Bagi Anda yang tertarik mengajukan KUR Mandiri pada tahun 2025, berikut adalah informasi penting mengenai simulasi cicilan, bunga, dan tenor yang dapat dipilih.

BACA JUGA:Buka Puasa Gratis Sepanjang Ramadan 2025! Alfamart dan WINGS Group Gandeng Warteg UMKM di 36 Kota Salah Satunya Palmerah Jakarta

Jenis-Jenis KUR Mandiri dan Syaratnya

Program KUR Mandiri terdiri dari beberapa jenis, masing-masing dengan batasan plafon, suku bunga, dan syarat yang berbeda:

KUR Super Mikro: Pinjaman hingga Rp10 juta dengan bunga 3% per tahun.

KUR Mikro: Pinjaman mulai Rp10 juta hingga Rp100 juta dengan bunga 6% per tahun untuk peminjam pertama kali.

KUR Kecil: Pinjaman mulai Rp100 juta hingga Rp500 juta dengan bunga 6% per tahun.

KUR PMI (Pekerja Migran Indonesia): Pinjaman khusus untuk pekerja migran dengan bunga 6% per tahun.

KUR Khusus: Sesuai kebutuhan, tidak dibatasi plafon tertentu.

BACA JUGA:Sukses! UMKM Gula Aren Binaan BRI Ini Berhasil Ekspor Tembus Pasar Global

Suku Bunga dan Tenor KUR Mandiri

Untuk pinjaman Rp500 juta melalui KUR Kecil, Bank Mandiri menawarkan suku bunga 6% efektif per tahun. Pilihan tenor yang tersedia juga cukup fleksibel, mulai dari 1 tahun hingga 5 tahun. Berikut adalah simulasi cicilan bulanan berdasarkan pilihan tenor:

BACA JUGA:Sukses Jaga Kinerja dan Fokus di UMKM, BRI Raih 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards

Tenor 1 Tahun (12 Bulan)

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads