TPA Jatiwaringin Masih Beroperasi Meski Disegel KLHK

TPA Jatiwaringin Masih Beroperasi Meski Disegel KLHK

TPA Jatiwaringin Masih Beroperasi Meski Disegel KLHK-Radarbanten-

BACA JUGA:Terungkap Sampah Tangsel Dibuang ke Bogor Hingga Bekasi oleh DLHK, Kejati Banten: Lahan Perorangan dan Bukan TPA

Sementara itu, Ketua Jejaring Warga Peduli Cisadane Menata Ruang Sampah dan Limbah (Jawara Peci Merah), Sugandi, mendukung langkah tegas KLHK. 

Ia menilai, selama ini DLHK Kabupaten Tangerang lemah dalam pengawasan.

“Jadi mentang-mentang TPA, sampah apa aja bisa masuk ke situ,” kritiknya.

Menurut Sugandi, DLHK seolah membiarkan semua jenis sampah masuk ke TPA Jatiwaringin, termasuk yang tidak semestinya.

“Tempat pengelolaan sampah itu tidak semua sampah dibuang ke situ,” tegasnya.

Artikel ini  juga sudah tayang di Radar Banten dengan judul; Meski Disegel KLHK, TPA Jatiwaringin Masih Beroperasi

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads