5 Tips Jaga Kesehatan Kulit Wajah dan Kulit Kepala Sesuai Saran Ahli Dermatologi
Dalam Pertemuan Ilmiah Tahunan PERDOSKI XX di Bali (11 Juli 2025), sederet pakar dermatologi mengupas temuan terbaru tentang pentingnya menjaga skin microbiome dan scalp barrier untuk kesehatan kulit yang optimal.--Istimewa
BACA JUGA:Buktikan Khasiat Kacang-Kacangan untuk Kesehatan Kulit, Ini Resepnya
4. Gunakan Scalp Tonic Leave-On untuk Perlindungan Maksimal
Inovasi terbaru seperti CLEAR Anti Dandruff Scalp Tonic menghadirkan teknologi ScalpPro Tech™ dengan Piroctone Olamine dan 3,5% Niacinamide + Hyaluron Complex.
Formulanya membantu memperkuat scalp barrier hingga 4 kali lipat, meredakan gatal, dan memberikan sensasi segar tanpa bilas.
Tips: aplikasikan scalp tonic setelah keramas atau kapan saja kulit kepala terasa kering atau gatal.
5. Konsistensi Adalah Kunci
Baik untuk wajah maupun kulit kepala, hasil optimal tidak bisa didapatkan dalam semalam.
Rutin menjaga keseimbangan microbiome kulit dan memperkuat barrier akan membantu melindungi kulit dari agresor lingkungan sehari-hari seperti polusi dan sinar UV.
Tips: buat rutinitas sederhana, pilih produk yang sesuai dengan jenis kulit, dan evaluasi kondisinya secara berkala.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: