Tips Kelola Uang THR di Hari Raya Idulfitri Agar Tidak Gampang Ludes, Begini Caranya
Anggaram Program Dumisake masih nol-@bank_Indonesia-Instagram
Padahal, hal tersebut jelas salah karena harus ada perencanaan yang matang untuk menggunakan uang tersebut.
Ada baiknya setelah mendapat THR bisa membaginya ke beberapa sistem pengeluaran.
Pertama, untuk prioritas yang bukan untuk kebutuhan sehari-hari seperti tabungan dana darurat, pelunasan utang, plus investasi masa depan.
BACA JUGA:Kabar Baik! Pendaftaran STIP Jakarta Diperpanjang hingga 5 Mei 2022
BACA JUGA:Perputaran Uang Idul Fitri Diperkirakan Capai Rp 42 Triliun
2.) Gunakan untuk bayar zakat atau sedekah
Hal ini sepertinya paling jarang dilakukan oleh orang-orang yang sudah mendapat uang THR.
Kalian bisa menyisihkan 10 persen dari uang THR yang didapat untuk membayar zakat, infak, dan sedekah loh.
Selain itu kalian bisa gunakan 5-15 persen pengeluaran THR untuk sajian khas hari raya.
Terakhir, gunakan 5-15 persen uang THR juga untuk pengeluaran belanja busana dan perlengkapan ibadah.
BACA JUGA:Hasil Liga Inggris Pekan ke-35: Chelsea Frustasi, Tottenham Menang
BACA JUGA:Heboh! Pria Diduga Jenderal Gatot Salat Dulu Sebelum Maksiat, Benarkah?
Jangan lupa belanja harus sesuai kebutuhan, jangan mengedepankan asas keinginan saja karena itu bisa jadi awal mula keborosan.
3.) Gunakan untuk liburan
Selanjutnya kalian bisa menyisihkan uang THR sebesar 10-15 persen untuk keperluan liburan secara pribadi, bersama keluarga atau teman.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: