Kronologi Lengkap Ditemukannya Jasad Eril, Kejaksaan Negeri Bern: Jenazahnya Ada di Cekungan...
Jenazah Eril rencananya tiba hari Minggu 12 Juni 2022 di Bandara Soekarno-Hatta-Atalia Praratya-Instagram
BERN, DISWAY.ID - Kepolisian Bern sudah memastikan bahwa mayat yang ditemukan di sekitar bendungan Engehalde adalah mayat Emmeril Kahn Mumtadz alias Eril.
Mayat Eril ditemukan pada Rabu, 8 Juni 2022 sekitar pukul 06.50 waktu setempat.
Setelah ditemukan, jenazah Eril langsung dilakukan proses pemeriksaan forensik.
BACA JUGA:BREAKING NEW: KBRI Bern Pastikan Hak Eril Sebagai Muslim
Hasil dari pemeriksaan menyebutkan bahwa jenazah itu memang merupakan putra sulung Ridwan Kamil yang sudah dilaporkan hilang sejak 26 Mei 2022 lalu.
"Dari pemeriksaan forensik yang dilakukan, diketahui bahwa jenazah merupakan WNI yang hilang di Aare sejak Kamis, 26 Mei 2022," kata pihak kepolisian Bern.
Nyawa Eril sudah tak lagi bisa tertolong karena tenggelam oleh arus deras di Sungai Aare, Bern, Swiss.
"Pria berusia 22 tahun itu pergi berenang di sungai dan mengalami keadaan darurat. Dia tenggelam akibat kecelakaan ini," kata Polisi Kanton, Bern Kamis 9 Juni 2022.
BACA JUGA:Pelaku Rekayasa Kecelakaan untuk Klaim Asuransi Jiwa Menyerahkan Diri
KRONOLOGI DITEMUKANNYA JENAZAH ERIL
Kronologi lengkap ditemukannya jasad Eril diungkap langsung oleh kepolisian setempat.
Informasi itu diberikan lewat pernyataan tertulis dari Kantor Kejaksaan Negeri Bern-Mittelland.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: