Teddy Gusnaidi Sebut Pengeroyokan Ade Armando Aneh, Berharap Tak Dikasihani: Dia Bukan Penantang...
Teddy Gusnaidi komentari pengeroyokan Ade Armando--Twitter/@TeddyGusnaidi
Di sisi lain, Wakil Ketua Dewan Pembina PSI, Grace Natalie mengutuk aksi pengeyokan demonstran terhadap pegiat media sosial, Ade Armando di depan Gedung DPRI RI, pada 11 April 2022.
BACA JUGA: Kondisi Terbaru Ade Armando, PIS: Beberapa Kali Dia Muntah-muntah Mengeluarkan Darah
1. Ade Armando dan yg turun ke jalan kemarin di Senayan punya kesamaan tema, yaitu menolak wacana 3 Periode jabatan Presiden. Tapi ternyata dia dikeroyok oleh org2 yg punya kesamaan tema. Artinya, tema yg mereka usung hanya alat saja, tujuan utama mereka untuk membuat kekacauan. — Teddy Gusnaidi (@TeddGus) April 12, 2022
Grace Natalie juga mendesak agar aktor di balik peristiwa ini bisa ditangkap dan dihukum.
"Segenap pengurus dan kader @psi_id mengutuk penganiayaan terhadap bang Ade Armandoreal! Aktor intelektualnya harus ditangkap dan dihukum seberat-beratnya," ujar Grace Natalie dikutip dari Instagram @gracenat, pada Selasa 12 April 2022.
Pihaknya juga mengungkapkan kondisi terbaru Ade Armando. Kabarnya Ade Armando sudah bisa bercerita.
Terima kasih doa dan dukungan bro dan sis semua. Kami masih menunggu hasil pemeriksaan bang Ade. Tapi tadi beliau sudah bisa cerita dan tetap semangat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: