Kok Bisa Ajudan Putri Candrawathi Semuanya Laki-laki? Ungkapan Susi Buat Hakim Terheran-heran: Setahu Saya..

Kok Bisa Ajudan Putri Candrawathi Semuanya Laki-laki? Ungkapan Susi Buat Hakim Terheran-heran: Setahu Saya..

Putri Candrawathi mengikuti sidang kasus pembunuhan Brigadir J atau Brigadir Yosua Hutabarat di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan -Ricardo-JPNN-

Dari pengakuan Samuel, sang anak tidak cerita jika ia beralih menjadi ajudan Putri.

"Seingat saya tidak ada anak kita almarhum bercerita," ujar Samuel.

"Tahunya cuma jadi ajudan Ferdy Sambo?" tanya Jaksa.

BACA JUGA:Ini Satu Permintaan Rosti ke Putri Candrawathi, Desak Kembalikan Barang Brigadir J: Hati Saya Hancur

BACA JUGA:Samuel Hutabarat Cerita Momen Pertama Kali Lihat Jenazah Brigadir Yosua

"Benar," jawab Samuel.

Jadi ia tidak menetahui jika peralihan posisi, awalnya jadi ajudan Sambo kenapa kini jadi berpindah jadi ajudan Putri Candrawathi.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads