13 Hidangan Natal yang Perlu Anda Coba, Mulai dari Ayam Kodok Hingga Ayam Rica-Rica

13 Hidangan Natal yang Perlu Anda Coba, Mulai dari Ayam Kodok Hingga Ayam Rica-Rica

Ilustrasi ayam kodok-Instagram/@ayamkodokmissayko-

Hingga sekarang, Ayam kodok menjadi salah satu hidangan istimewa yang disajikan setiap Perayaan Natal di Indonesia.

BACA JUGA:Kronologi Walikota Blitar dan Istri Disekap Beserta Satpol PP, Uang Ratusan Juta dan Perhiasan Berhasil Digondol Rampok, Kok Bisa?

BACA JUGA:Heboh Kasus Pengrusakan Masjid di Magelang, Tampak Darah Pembalut: Awalnya Ada Ibu-ibu Mau ke Kolam Bawah

2. Menu Sup brenebon

Sup yang berasal dari daerah Menado ini merupakan sajian yang pas di malam natal.

Menu berkuah ini terdiri dari kacang merah, sayur-sayuran dan dicampur dengan daging iga.

Hidangan ini pas disantap keluarga saat perayaan malam natal tiba sehingga menambah kehangatan keluarga. 

3. Kue Klapertart

Makanan dari daerah Menado lainnya, Klappertart yang juga kerap menjadi menu penutup di momen Natal.

Kue manis yang terbuat dari kelapa, telur, tepung, susu dan mentega ini tidak pernah absen saat Natal tiba. 

Bukan hanya orang Menado saja yang bisa menikmati kue Klappertart, tapi masyarakat Indonesia menjadikan menu hidangan ini rumah saat Perayaan Natal tiba.

BACA JUGA:5 Strategi UMKM untuk Bertahan dari Gempuran Resesi 2023

BACA JUGA:Buruan Serbu! Daftar Promo Makanan 12.12, Ada Kopi Kenangan Sampai Sushi Hiro

4. Hidangan Babi panggang Karo

Babi panggang karo adalah menu wajib dihidangkan oleh masyarakat Sumatera Utara saat Perayaan Natal.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads