Kemenag Gandeng Anak Muda dalam Program Literasi Zakat dan Wakaf

Kemenag Gandeng Anak Muda dalam Program Literasi Zakat dan Wakaf

Direktur Pemberdayaan Zakat dan Wakaf Bimas Islam Kementerian Agama RI, Tarmizi Tohor-Intan Afrida Rafni-

Diketahui sebelumnya, Tarmizi Tohor turut hadir dalam diskusi ruang tengah yang diadakan Rumah Zakat. Dalam diskusi tersebut, dia sangat mengapresiasi adanya pagelaran Indonesia Giving Fest - Zakat Expo 2022.

Oleh karena itu, dia pun mengajak seluruh masyarakat untuk ikut terlibat dan turut hadir dalam acara tersebut. 

“Tentunya pemerintah sangat mengapresiasi adanya pagelaran besar ini. Dampak yang dilahirkan dari Gerakan Zakat harus diketahui halayak ramai," jelas Tarmizi. 

"Jadi saya mengajak seluruh elemen masyarakat untuk melihat langsung dampak tersebut di Indonesia Giving Fest,” pungkasnya. 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads