Cara Mengatasi Pemutar Musik Berhenti Sendiri

Cara Mengatasi Pemutar Musik Berhenti Sendiri

Tangkapan layar pemutar musik.-njstevenson-

Karena dengan melakukan hal ini, aplikasi pemutar musik akan kembali seperti pertama kali di install. Dan semua kerusakan ataupun hal yang mengganggu bisa hilang jika melakukan hal ini, makanya jika mengalami masalah tersebut tidak ada salahnya untuk melakukan cara ini.

Unroot HP

Melakukan root hp juga ternyata berdampak pada aplikasi yang terinstall didalam hp tersebut, salah satunya yakni aplikasi pemutar musik yang kerap berhenti tiba-tiba saat sedang digunakan.

Oleh karena itu, jika memang kalian pernah melakukan root HP sebelumnya, maka langkah baiknya kalian unroot terlebih dahulu HP tersebut untuk mengatasi masalah ini.

Factory Riset HP

Apabila ketiga cara diatas masih tetap belum membuahkan hasil dalam mengatasi aplikasi pemutar music yang berhenti sendiri, maka tidak ada acara lain yakni dengan melakukan riset hp.

Kalian harus melakukan riset hp seperti pertama kali membeli hp tersebut, dengan demikian maka tentu saja permasalahan pemutar music berhenti sendiri ini akan bisa diatasi.

Itulah cara mengatasi pemutar music berhenti sendiri dengan mudah, jadi kalian coba saja satu persatu dan mana yang menurut kalian paling mudah maka lakukanlah. Terima kasih dan juga semoga bermanfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: