Wapres Ma'ruf Amin ke Ditjen Pajak: Semua yang Disetor ke Negara Harus Transparan dan Jelas Penggunaannya
Wapres Ma'ruf Amin lapor SPT Tahunan ke Ditjen Pajak-Istimewa-Ditjen Pajak
BACA JUGA:Terafiliasi Rafael Alun, 6 Perusahaan dan 1 Konsultan Pajak Akan Diperiksa Kemenkeu
Sebagai informasi, Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat Neilmaldrin Noor mengatakan sampai dengan 13 Maret 2022, SPT Tahunan yang telah diterima oleh Direktorat Jenderal Pajak sebanyak 7,1 juta SPT.
Rinciannya 6,9 juta SPT orang pribadi dan 217 ribu SPT badan. Dari jumlah tersebut, mayoritas disampaikan secara online, hanya 32 ribu SPT badan dan 143 ribu SPT orang pribadi yang masih manual.
Secara year on year, Nomor SP- 9/2023 total SPT yang telah disampaikan tahun 2023 tumbuh 15,41% dibanding SPT Tahunan yang diterima tahun lalu di tanggal yang sama.
“Kami ucapkan terima kasih kepada seluruh wajib pajak yang telah menunaikan kewajiban perpajakannya. Mari taat pajak, mari lapor SPT,” pungkas Neil.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: