Link Pendaftaran Kartu Prakerja, Gelombang 57 Telah Dibuka Hari Ini

Link Pendaftaran Kartu Prakerja, Gelombang 57 Telah Dibuka Hari Ini

Pendaftaran Kartu Prakerja dibuka hari ini 14 Juli 2023 pada pukul 12.00 WIB yang meruapkan gelombang 57.-prakerja-

Pastikan rekening bank/e-wallet kamu sudah tersambung sebelum membeli pelatihan.

4. Ikuti Pelatihan

Kerjakan pre-test dan post-test selesaikan pelatihan dan dapatkan sertifikat.

BACA JUGA:Solusi Gratis Bikin Mobil Lulus Uji Emisi Gas Buang, Selamat Dari Denda PKB

BACA JUGA:Yuk Belanja! Cek Katalog JSM Superindo Hari Ini, Jumat 14 Juli 2023: Minyak sawit 2L Rp 32.900

5. Beri Rating dan Ulasan

Berikan rating dan ulasan terhadap pelatihan yang telah kamu selesaikan di dashboard Prakerjamu.

6. Dapatkan Insentif

Tunggu beberapa hari, kamu akan menerima insentif Rp 600.000 di rekening bank/e-walletmu.

7. Isi Survey Evaluasi

Jawab 2 survei evaluasi di dashboard Prakerjamu dan dapatkan insentif Rp 50.000 untuk setiap survei.

BACA JUGA:Penelitian Terbaru: Pria dengan Betis Kecil Berisiko Lebih Tinggi Terkena Stroke

BACA JUGA:Blast Furnace

Sedangkan syarat Mendaftar Kartu Prakerja

  1. WNI berusia paling rendah 18 tahun dan paling tinggi 64 tahun.
  2. Tidak sedang menempuh pendidikan formal.
  3. Sedang mencari kerja, pekerja/buruh yang terkena PHK, atau pekerja/buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja, seperti pekerja/buruh yang dirumahkan dan pekerja bukan penerima upah, termasuk pelaku usaha mikro & kecil.
  4. Bukan Pejabat Negara, Pimpinan dan Anggota DPRD, Aparatur Sipil Negara, Prajurit TNI, Anggota Polri, Kepala Desa dan perangkat desa dan Direksi/Komisaris/Dewan Pengawas pada BUMN atau BUMD
  5. Maksimal 2 NIK dalam 1 KK yang menjadi Penerima Kartu Prakerja.

BACA JUGA:Perkataan Panji Gumilang Bikin Publik Tersulut Lagi, Al Quran Disamakan dengan Koran: Kalau Diinjak Jangan Marah Besar!

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads